Aspirasi ISAIAS DOW Calon Independen Telah Diterima KPU Papua Tengah

- Redaksi

Sabtu, 14 September 2024 - 13:49

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nabire,CNN Indonesia.id
Di dampingi Kepala suku dari delapan kabupaten di provinsi Papua tengah pada hari Sabtu 14-9-2024 akhirnya ISAIAS DOUW bertemu dengan ketua KPU provinsi Papua tengah JENIFER DARLING TABUNI

Pantauan Awak media di lapangan ISAIAS DOUW dan para kepala suku serta ratusan massa pendukungnya Tiba di kantor KPU provinsi Papua tengah sekitar 14.00 WIT dengan membawa aspirasi yang sama seperti aspirasi sebelumnya dengan berbunyi..( KEPALA SUKU DARI 8 KABUPATEN MENGANTARKAN BAPAK ISAIAS DOUW,S,O,S, M,AP DAN YUSTUS WONDA S,SOS.M,SI KE KOMISI PEMILIHAN UMUM PAPUA TENGAH UNTUK MENYERAHKAN BERKAS PENDAFTARAN SEBAGAI CALON GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR PAPUA TENGAH DARI JALUR INDEPENDEN.)

Setelah itu pihak KPU provinsi Papua tengah menerima dengan hangat kedatangan ISAIAS DOUW berserta rombongan, di lanjutkan dengan mediasi yang di hadiri 8 kepala suku di ruangan KPU provinsi Papua tengah.

ISAIAS DOUW mengatakan saya berharap dengan di terimanya berkas atau dokumen yang telah di serahkan dan di terima langsung oleh ibu ketua KPU provinsi Papua tengah Jenifer darling tabuni,
bisa menjadi jembatan atau surat sakti saya untuk mencalonkan gubernur dan wakil gubernur provinsi Papua tengah secara independen, mengingat saya sebagai mantan bupati 2 periode sekaligus tokoh masyarakat, tokoh adat dan salah satu pencetus provinsi Papua tengah.
saya berharap KPU provinsi Papua tengah dan KPU pusat bisa mempertimbangkan usulan dari delapan kepala suku di setiap kabupaten yang mendukung saya mencalonkan diri sebagai calon gubernur Papua Tengah secara independen.

Baca Juga:  Pemungutan Suara di Kabupaten Langkat Berjalan Lancar, Kapolres Langkat Pastikan Keamanan Logistik Pemilu 2024

Kepala suku mee dari dogiyai Melkias menambahkan saya mewakili kepala suku besar Papua tengah dengan tegas meminta kepada KPU provinsi Papua tengah dan KPU pusat menerima ISAIAS DOUW untuk mencalonkan gubernur provinsi Papua tengah secara independen ini sudah fix dukungan dari dukungan para kepala suku besar di delapan kabupaten.

Sementara itu sebelum membubarkan diri kembali ke kediaman ibu ketua KPU provinsi Papua tengah menyatakan akan memberikan bukti tanda terima kepada tim ISAIAS DOUW besok jam 15.00 , yang menandakan bahwa KPU provinsi Papua tengah betul betul telah menerima aspirasi dari ISAIAS DOUW dan yustus Wonda , dan akan meneruskan langsung ke KPU Pusat tutup ketua KPU.

(Dena vp)

Berita Terkait

Keluarga Besar di Desa Sungai Menang Tinggal di Gubuk Tak Layak, Hidup Dari Uluran Warga
Moriolkosu Resmi Lantik Tiga Penjabat Kades dan BPD Antar Waktu Untuk Mengisi Kekosongan Jabatan
Moriolkosu Resmi Lantik Tiga Penjabat Kades dan BPD Antar Waktu Untuk Mengisi Kekosongan Jabatan
Tim Opsnal Polres OKI berhasil mengamankan pelaku pencurian sepeda motor,
Heboh di Lahat ” Seorang Ibu Rumah Tangga Simpan Puluhan Paket Sabu dan Ekstasi, Uang Rp 20 Juta Ikut Diamankan Jajaran Polres Lahat
Ikatan Mahasiswa Ranto Baek : Kecam Pernyataan Bupati Mandailing Natal yang Sebut Aksi Masyarakat Ada “Dalang”
Wabup Dompu Tatap Muka Dengan Warga Kadindi,Terkait Penguasaan Lahan Secara Ilegal Di Doro Kadindi
Remaja Pengangguran Gantung Diri di Rumah Warga
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 7 November 2025 - 16:57

Keluarga Besar di Desa Sungai Menang Tinggal di Gubuk Tak Layak, Hidup Dari Uluran Warga

Jumat, 7 November 2025 - 13:01

Moriolkosu Resmi Lantik Tiga Penjabat Kades dan BPD Antar Waktu Untuk Mengisi Kekosongan Jabatan

Jumat, 7 November 2025 - 12:53

Moriolkosu Resmi Lantik Tiga Penjabat Kades dan BPD Antar Waktu Untuk Mengisi Kekosongan Jabatan

Jumat, 7 November 2025 - 07:02

Tim Opsnal Polres OKI berhasil mengamankan pelaku pencurian sepeda motor,

Kamis, 6 November 2025 - 07:57

Heboh di Lahat ” Seorang Ibu Rumah Tangga Simpan Puluhan Paket Sabu dan Ekstasi, Uang Rp 20 Juta Ikut Diamankan Jajaran Polres Lahat

Kamis, 6 November 2025 - 00:58

Wabup Dompu Tatap Muka Dengan Warga Kadindi,Terkait Penguasaan Lahan Secara Ilegal Di Doro Kadindi

Kamis, 6 November 2025 - 00:55

Remaja Pengangguran Gantung Diri di Rumah Warga

Rabu, 5 November 2025 - 11:02

Pelantikan dan Serah terima Jabatan Kepala Kejaksaan Negeri Toba

Berita Terbaru