Menjaga Kedisiplinan dan Profesionalisme Anggota, Seksi Propam Polres Dompu Rutin Gelar Gaktiblin

- Redaksi

Selasa, 26 Agustus 2025 - 05:56

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dompu, NTB, CNN Indonesia.id – Dalam rangka menjaga kedisiplinan dan meningkatkan profesionalisme anggota, Seksi Profesi dan Pengamanan (Propam) Polres Dompu melaksanakan kegiatan Penegakan, Ketertiban, dan Disiplin (Gaktiblin) terhadap seluruh personel Polres pada hari Selasa (25/8/25) di mulai pukul 07.45 Wita, sampai dengan selesai.

Kegiatan Gaktiblin ini bertujuan untuk memastikan setiap anggota Polri tetap mematuhi ketentuan peraturan yang berlaku serta dapat menjalankan tugas secara disiplin, profesional, dan bertanggung jawab.

Menurut Kasi Propam yang baru AKP Zuharis SH, menjelaskan, Pemeriksaan dimaksud mencakup sikap tampang, kelengkapan administrasi pribadi, jam masuk dan pulang kerja, surat-surat kendaraan, serta atribut dinas yang digunakan oleh personel.

Di tambahkan Kasi Propam Polres Dompu, AKP Zuharis, SH melalui Kasi Humas IPTU Nyoman Suardika menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan langkah preventif dan evaluatif untuk menegakkan disiplin anggota secara berkelanjutan.

Baca Juga:  Pemdes Karang Anyar Lawang Wetan, Gelar Tasyakuran 39 Jemaah Umroh

“Kegiatan Gaktiblin ini rutin dilaksanakan sebagai bentuk pengawasan internal guna menciptakan personel Polri yang berintegritas, tertib, dan mampu memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat,” ujar IPTU Nyoman Suardika.

Selain itu, disiplin tidak hanya berlaku bagi personel di lapangan, namun juga menyasar seluruh anggota tanpa terkecuali. Hal ini menjadi bukti keseriusan institusi Polri dalam menjaga citra dan marwah kepercayaan publik.

Dengan dilaksanakannya Gaktiblin ini, diharapkan seluruh anggota Polres Dompu semakin termotivasi untuk menjalankan tugas secara profesional serta menjunjung tinggi nilai-nilai kedisiplinan dan etika kepolisian, pungkas Kasi Propam via Kasi Humas Polres Dompu Iptu I Nyoman Sudiarta. Jurnalis, Rdw/ddo.

Berita Terkait

Dukung Program Tiga Juta Rumah, Mendagri Pacu Daerah Perbanyak Penerbitan PBG bagi MBR
Adu Kejar – Kejaran Tak Terhindarkan, Pengedar Sabu & Ganja Warga Desa Ta,a Di Libas Tim Opsnal Polres Dompu
Dorong Pemanfaatan Kebijakan PBG Bagi MBR, Mendagri Ingatkan Pemkot Medan Gencarkan Sosialisasi ke Masyarakat
Polsek Dompu Lakukan Pendekatan Humainis Kepada Keluarga Korban Pencabulan di Desa O,O
Gudang Gambir Yang di Lahap Sijago Merah Diharapkan Dinsos 50 Kota Beri Perhatian
Dukung Gerakan Pangan Murah (GPM),Polres Dompu Gelar Penjualan Beras Sesuai SPHP
Bentrokan di Sari Rejo Polonia, Ahli Waris Sah, Diserang Kelompok Diduga Suruhan Mafia Tanah Acai
Japanes Speakers Forum 2025 : Joshua Shelo Siswa SMAN 4 Bukittinggi Wakili Indonesia di Ajang Intrnasional Bangkok Bertemu Wako Bukittinggi
Berita ini 16 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 10 Oktober 2025 - 11:21

Dukung Program Tiga Juta Rumah, Mendagri Pacu Daerah Perbanyak Penerbitan PBG bagi MBR

Jumat, 10 Oktober 2025 - 10:02

Adu Kejar – Kejaran Tak Terhindarkan, Pengedar Sabu & Ganja Warga Desa Ta,a Di Libas Tim Opsnal Polres Dompu

Jumat, 10 Oktober 2025 - 08:44

Dorong Pemanfaatan Kebijakan PBG Bagi MBR, Mendagri Ingatkan Pemkot Medan Gencarkan Sosialisasi ke Masyarakat

Kamis, 9 Oktober 2025 - 22:54

Polsek Dompu Lakukan Pendekatan Humainis Kepada Keluarga Korban Pencabulan di Desa O,O

Kamis, 9 Oktober 2025 - 05:41

Gudang Gambir Yang di Lahap Sijago Merah Diharapkan Dinsos 50 Kota Beri Perhatian

Kamis, 9 Oktober 2025 - 02:53

Bentrokan di Sari Rejo Polonia, Ahli Waris Sah, Diserang Kelompok Diduga Suruhan Mafia Tanah Acai

Rabu, 8 Oktober 2025 - 08:17

Japanes Speakers Forum 2025 : Joshua Shelo Siswa SMAN 4 Bukittinggi Wakili Indonesia di Ajang Intrnasional Bangkok Bertemu Wako Bukittinggi

Selasa, 7 Oktober 2025 - 22:27

Rasyidin: Jaga Moral Aceh Timur dan Kepercayaan Publik terhadap Pemerintah

Berita Terbaru