Kolaborasi Dua Tokoh Muda Partai Gerindra, Menambah Tinggi Elektebelitas Pendukung Untuk Kedua Calon

- Redaksi

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 14:10

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BUKITTINGGI, CNN Indonesia.id –  Rombongan dari Dinas Pendidikan Kota Bontang, Provinsi Kalimantan Timur, tampak akrab dan familiar dengan dua sosok muda yang menjadi calon pemimpin di Sumatera Barat, yakni Erman Safar, calon Wali Kota Bukittinggi, dan Vasco Roseimy, calon Wakil Gubernur Sumatera Barat.

Momen keakraban tersebut terlihat saat rombongan bertemu dengan kedua tokoh muda itu di kawasan pusat kuliner keripik sanjai di Pasar Atas, Kota Bukittinggi, pada Jumat (4/10/2024).

Salah satu anggota rombongan, Tika, mengungkapkan bahwa nama Erman Safar dan Vasco Roseimy sudah sering terdengar di telinga mereka. Menurutnya, selain masih muda, keduanya juga dikenal dekat dengan Presiden terpilih, Prabowo Subianto.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Provinsi Sumbar beruntung memiliki kader-kader muda yang memiliki akses langsung ke partainya hingga tingkat pusat,” ujar Tika.

Dalam kesempatan tersebut, Erman Safar menyambut rombongan dengan ramah, menyarankan mereka untuk menikmati keindahan Kota Bukittinggi dan berbelanja di kawasan tersebut.

“Kami mohon doa dari ibu-ibu sekalian. Saya maju sebagai calon Wali Kota Bukittinggi, dan Vasco adalah calon Wakil Gubernur Sumatera Barat,” ujar Erman kepada rombongan.

Baca Juga:  17 Pemain Urawa Bukittinggi Old Star pastikan ikuti Trofeo Silaturahmi Idul Fitri 1446 H

Yesi, salah seorang pedagang keripik (Sanjai Esi 212) mengungkapkan rasa gembiranya saat kios milik nya disambangi calon pemimpin muda Partai Gerindra tersebut.

“Amin..amin.. mudah-mudahan Erman Safar dan Vasco Roseimy terpilih untuk memimpin negeri ini,” kata Yesi sambil berjabat tangan dengan mereka.

Profil Calon Pemimpin Muda
H. Erman Safar, S.H., yang memiliki gelar adat Tuangku Nan Kuniang, lahir pada 13 Mei 1986. Erman adalah seorang pengusaha dan politisi dari Partai Gerindra. Saat ini, ia menjabat sebagai Wali Kota Bukittinggi untuk periode 2021-2024 dan kembali maju sebagai calon petahana pada Pilkada mendatang.

Vasco Ruseimy, S.T., bergelar adat Sutan Nagari Sati, lahir pada 13 Juli 1986. Selain sebagai pengusaha dan politisi, Vasco juga dikenal sebagai YouTuber dengan nama ‘Macan Idealis’. Ia menjabat sebagai Ketua DPP Partai Gerindra serta Ketua BPP Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI). Vasco merupakan putra asli Minang dari suku Sikumbang.

(Nico)

Berita Terkait

Perlunya Bertemu Tokoh – Tokoh ( Etnis , Adat , Ulama Dan Masyarakat Sipil )Dari Kedua Provinsi SUMUT & ACEH
Sijago Merah Mengamuk Luluh Lantakkan Toko Panorama Milik H Zulyadein Nasution-Raodah Lubis Guru SDN 327 Warga Sinunukan III
Bupati Langkat Dukung Kolaborasi Pendidikan dengan ST Alwasliyah Binjai
SPMB Tahun 2025 Kab.Langkat, DPRD Undang Kepala Cabang Dinas Pendidikan Wilayah Pemprovsu
Bupati Langkat Dukung Langkat Run Fest 2025: Sehatkan Warga, Bangkitkan UMKM
Bupati Langkat Sambut Investasi PT Le Minerale: Dorong Ekonomi dan Serap Tenaga Kerja Lokal
Bupati Langkat Syah Afandin Dukung Perjuangan Masyarakat Adat Pertumbukan Bingai
Syah Afandin Kucurkan Dana Pembinaan Jelang PORKAB: Dorong Kebangkitan Olahraga Daerah
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 17 Juni 2025 - 03:48

Perlunya Bertemu Tokoh – Tokoh ( Etnis , Adat , Ulama Dan Masyarakat Sipil )Dari Kedua Provinsi SUMUT & ACEH

Selasa, 17 Juni 2025 - 02:13

Sijago Merah Mengamuk Luluh Lantakkan Toko Panorama Milik H Zulyadein Nasution-Raodah Lubis Guru SDN 327 Warga Sinunukan III

Selasa, 17 Juni 2025 - 00:37

Bupati Langkat Dukung Kolaborasi Pendidikan dengan ST Alwasliyah Binjai

Selasa, 17 Juni 2025 - 00:30

SPMB Tahun 2025 Kab.Langkat, DPRD Undang Kepala Cabang Dinas Pendidikan Wilayah Pemprovsu

Senin, 16 Juni 2025 - 12:43

Bupati Langkat Dukung Langkat Run Fest 2025: Sehatkan Warga, Bangkitkan UMKM

Senin, 16 Juni 2025 - 12:38

Bupati Langkat Syah Afandin Dukung Perjuangan Masyarakat Adat Pertumbukan Bingai

Senin, 16 Juni 2025 - 12:35

Syah Afandin Kucurkan Dana Pembinaan Jelang PORKAB: Dorong Kebangkitan Olahraga Daerah

Senin, 16 Juni 2025 - 12:32

Bupati Langkat Dukung Program Makan Bergizi Gratis, Siapkan 6 Titik Lokasi SPPG

Berita Terbaru